PT SMI / PT Sarana Multi Infrastruktur merupakan layanan perbankan yang akan membantu proses pembangunan infrastruktur di Indonesia. Pembangunan proyek infrastruktur ini tentu saja akan membutuhkan banyak dana dari berbagai sumber. Yuk lihat apa saja keunggulan dan manfaat yang bisa didapatkan dengan bekerja sama dengan PT SMI.
4 Keunggulan Menggunakan Layanan Perbankan Infratruktur
1. Tenor lebih panjang
PT SMI adalah salah satu perusahaan pembiayaan yang bergerak di bidang konstruksi proyek infrastruktur. Banyaknya proyek pembangunan infrastruktur di Indonesia ini sedang dilakukan di banyak daerah. Proyek pembangunan ini tentu saja akan membutuhkan pembiayaan yang tidak sedikit sehingga membutuhkan bantuan perusahaan swasta.
Salah satu keunggulan PT SMI dalam melakukan program pembiayaan pembangunan infrastruktur adalah karena pilhan tenor bayarnya yang lebih panjang. PT SMI menawarkan program pembiayaan proyek pembangunan infrastruktur hingga tenor lebih dari 5 tahun. Hal ini akan memudahkan nasabah dalam mendapatkan jenis pembiayaan yang diinginkan.
2. Suku bunga yang lebih kompetitif
Keunggulan lainnya yang ditawarkan oleh PT Sarana Multi Infrastruktur lainnya adalah suku bunga yang bersaing dan kompetitif. Suku bunga pin-jaman pembiayaan akan menjadi pertimbangan yang utama dalam menentukan perusahaan pembiayaan. Besar kecilnya suku bunga yag ditawarkan tentu akan mempengaruhi anggaran dasar pembangunan.
Sehingga tentu akan lebih menguntungkan bila proyek pembangunan infrastruktur menggunakan pembiayaan dengan suku bunga yang murah dan kompetitif dibandingkan dengan banyak perusahaan pembiayaan lainnya. PT SMI akan menawarkan suku bunga yang solutif untuk berbagai kebutuhan anda.
3. Produk pembiayaan yang inovatif
Tak hanya terkait suku bunga, keunggulan lainnya yang akan ditawarkan oleh PT Sarana Multi Infrastruktur adalah pilihan produk pembiayaan yang inovatif. Banyak produk pembiayaan yang beragam yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan masing masing proyek pembangunan. Sehingga PT SMI hadir sebagai salah satu solusi varian pembiayaan pembangunan.
Pilihan produk pembiayaan ini juga bisa menjadi pertimbangan anda dalam memilih perusahaan pembiayaan proyek yang tepat. Semakin banyak varian produk pembiayaan yang ditawarkan tentu akan semakin membantu menjawab segala kebutuhan pembangunan infrastruktur yang beragam jenisnya. Hal ini akan membuat fungsi infrastruktur maksimal.
4. Sistem pembiayaan yang fleksibel
Keunggulan lainnya yang bisa anda dapatkan dari PT Sarana Multi Infrastruktur adalah mempunyai sistem pembiayaan yang fleksibel. Sistem pembiayaan yang fleksibel ini akan memudahkan nasabah dalam menerima pembiayaan untuk proyek konstruksi. Hal ini juga salah satu indikator yang akan meningkatkan kepuasan nasabah dalam menjalankan proyek.
Itulah beberapa hal tentang PT SMI yang bisa anda ketahui. Perusahaan pembiayaan yang banyak membantu proyek infrastruktur ini menawarkan banyak produk jasa. Bila anda ingin mengetaui Info lebih lanjut tentang perusahaan ini, bisa langsung kunjungi website resminya disini.